APAKAH BERBAHAYA?

MAKAN TIMUN ACARA, APAKAH BERBAHAYA?

MAKAN TIMUN ACARA, APAKAH BERBAHAYA?

Acar timun ini di kenal sebagai pelengkap untuk berbagai campuran makanan, mulai dari nasi goreng sampai burger juga sering digunakan tambahan timur acar. Tidak hanya sebagai tambahan makanan saja namun timun acar ini ternyata memiliki manfaat untuk kesehatan asal tidak di konsumsi secara berlebihan karena jika dikonsumsi dalam porsi yang tidak wajar akan menaikan resiko dan bisa terkena hipertensi.

Acar timun ini terbuat dari timun yang segar yang sudah di rendam pada air garam, tidak hanya garam larutan untuk pembuatan acar timun ini disertakan dengan cuka, bawang merah, bawang sampai cabe rawit untuk memperkaya rasa pada acar tersebut.

Pada umumnya acar timun ini masih mempunyai nutrisi yang sama dengan timun segar, hanya saja acar timun ini sudah memiliki kandungan garam yang sangat tinggi dan sangat berbahaya jika dikonsumsi secara berlebihan. Selain itu juga mengkonsumsi acar timun juga sudah dipercaya bisa mencegah keram, diabetes dan juga bisa menurunkan berat badan anda. Acar timun ini juga banyak yang mengkonsumsi bagi orang yang sedang menjalani diet katogenik karena acar timun ini memiliki kandungan sodium yang dapat menyeimbangkan eletrolit pada tubuh.

Timun yang sudah diolah menjadi acar juga memiliki kandungan antioksidan karena sudah melibatkan pemanasan akibat pengolahannya. Antioksidan dalam timun ini juga sudah terbukti bisa menangkal radila bebas yang biasanya sering dihubungkan sebagai penyebab utama pada berbagai penyakit kronis seperti kanker dan jantung.

Jika kalian mengkonsumsi garam yang terdapat pada acar timun ini bukan menjadi salah satunya penyebab anda bisa mengalami tekanan darah tinggi juga, namun faktor usia juga menjadi salah satu penyebabnya selain usia gaya hidup yang tidak sehat juga bisa menjadi salah penyebab terjadinya hipertensi sehingga anda tidak perlu lagi untuk menghindari mengkonsumsi acar timun jika anda tidak mengkonsumsinya secara berlebihan.

Meskipun bukan menjadi salah satu penyebabnya, anda juga tetap harus membatasi mengkonsumsi garam yang berlebihan saat memakan acar timun guna untuk mencegah terjadinya penaikan pada tekanan darah. Jika anda sudah terlanjur memiliki penyakit hipertensi pastinya dokter juga akan menganjurkan anda untuk membatasi asupan garam dan juga diberikan obat penurun tekanan pada darah juga.

No widgets found. Go to Widget page and add the widget in Offcanvas Sidebar Widget Area.